Berita

Cara Menggunakan Layanan Online Desa

Oleh: Admin Desa Ciasmara 15 January 2026, 02:30 WIB

Panduan lengkap menggunakan layanan administrasi online

Berikut adalah panduan lengkap untuk menggunakan layanan administrasi online Desa Ciasmara: 1. Daftar akun, 2. Verifikasi oleh admin, 3. Login dan ajukan surat, 4. Tunggu persetujuan RT/RW, 5. Download surat yang sudah jadi.
Berita Lainnya

Tidak ada berita terkait lainnya.